Asal Mula 28 September Sebagai Hari Kereta Api

Diposkan oleh San San Jumat, 28 September 2012

Hey sobat sharing, kalian tau hari ini hari apa? pasti tanpa fikir panjang, kalian langsung menjawab, "hari jumat lah" hehe.

Sebenarnya bukan itu yang Penulis maksudkan. Ya.! hari ini memang hari jum'at, tepatnya tanggal 28 September 2012. Sesuai dengan judul diatas, pasti kalian tahu dong, hari ini adalah hari Kereta Api, Seperti yang di kutip Situs Resmi PT. Kereta Api Indonesia sebagai berikut

Setelah kemerdekaan Indonesia diproklamir-kan pada tanggal 17 Agustus 1945, karyawan KA yang tergabung dalam “Angkatan Moeda Kereta Api” (AMKA) mengambil alih kekuasa-an perkeretaapian dari pihak Jepang.

Peristiwa bersejarah tersebut terjadi pada tanggal 28 September 1945. Pembacaan pernyataan sikap oleh Ismangil dan sejumlah anggota AMKA lainnya, menegaskan bahwa mulai tanggal 28 September 1945 kekuasaan perkeretaapian berada di tangan bangsa Indonesia.

Orang Jepang tidak diperbolehkan campur tangan lagi urusan perkeretaapi-an di Indonesia. Inilah yang melandasi ditetapkannya 28 September 1945 sebagai Hari Kereta Api di Indonesia, serta dibentuknya “Djawatan Kereta Api Republik Indonesia” (DKARI).

Monumen Kereta Api Bandung

diperkenankan mencopy artikel ini dengan sumber http://www.salingsharing.web.id/ terimakasih telah membaca Asal Mula Tanggal 28 September sebagai Hari Kereta Api.

salam blogger

Jangan lupa like, setelah membaca ya



Artikel Terkait:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

tambahkan komentar 4 komentar

Jumat, 28 September 2012 pukul 11.18.00 WIB  
wah, mantap artikelnya..
artikel hampir semuanya bagus..
Jumat, 28 September 2012 pukul 11.18.00 WIB  
artikel yg bagus sekali sob, saya tunggu yang lainnya..

salam sejahtera
Jumat, 28 September 2012 pukul 11.23.00 WIB  
@mautahutidakterimakasih sudah support disini..
Jumat, 28 September 2012 pukul 11.24.00 WIB  
@Mangapow | Baca Manga Onlineterimakasih sob, salam sukses juga untuk mangapow.blogspot.com
Cara Berkomentar untuk yang tidak memiliki blog:
1. Klik select profile --> pilih Name/URL
2. Isi nama kamu dan Kosongkan URL atau isi dengan alamat fb kamu
3. Klik Lanjutkan
4. Ketik komentar kamu,
5. Klik Publish

download kalender 2013 CDR

9 Artikel Terbaru