Yang Pertama Dilihat Pria dari Wanita

Diposkan oleh San San Rabu, 22 Februari 2012

Ketika mata Anda bertatapan dengan seseorang bisa mengirimkan arti yang besar. Mata memang mampu memberi sinyal terhadap perhatian dan minat seseorang terhadap Anda.

Karena itu yuk, kita lihat apa saja yang menurut Times of India menjadi hal pertama yang dilihat pria dari seorang wanita dibawah ini:

Rambut Anda
Sebenarnya Anda tidak harus memiliki rambut panjang sehingga mudah dibelai pria. Tapi yang terpenting adalah Anda bisa merawat rambut Anda dengan baik sehingga meski pendek tetap sehat dan menarik dilihat pria.

Senyuman tulus
Senyuman yang tulus atau tidak akan terlihat dan ini berpengaruh terhadap minat seorang pria terhadap Anda. Karena pria akan lebih senang melihat senyuman tulus dari wanita dan itu membuatnya tertarik kepada Anda.

Nada suara
Studi menunjukkan bahwa pria lebih suka dengan nada suara yang sedikit lebih jelas dan tinggi dari seorang wanita, karena itu berkaitan dengan kesehatan reproduksi dari wanita.

Besar pinggang
Jika pinggang Anda lebih kecil dari pinggul, itu menunjukkan kesuburan, dan tentunya secara naluriah pria menyukai hal tersebut.

Mata Anda
Semua bagian yang disebutkan tadi, fokusnya tetap pada mata. Ketika mata Anda bertemu dan saling tatap, bisa memberikan arti begitu banyak.

So, lebih cermat memperhatikan bagian diri Anda dan cara pria melihatnya!

source : yahoo.co.id

Jangan lupa like, setelah membaca ya



Artikel Terkait:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

tambahkan komentar 5 komentar

Selasa, 28 Februari 2012 pukul 09.09.00 WIB  
Hoho,,, maybe iya :-)

btw gambarnya "city hunter"
Selasa, 28 Februari 2012 pukul 10.12.00 WIB  
wah, tepaat banget..
keren banget sobat...
:)

Kunjungi blogku juga yaaa sobat.
salam kenal
Selasa, 28 Februari 2012 pukul 13.02.00 WIB  
Nada suara itu mempengaruhi kesehatan reproduksi wanita toh? Aku baru tau, makasih infonya ya, penting nih buat cewek :)
Rabu, 07 Maret 2012 pukul 11.42.00 WIB  
. . tenkz ya tuk info nya?!? bener^ berguna banget . .
Minggu, 11 Maret 2012 pukul 19.48.00 WIB  
Selamat malam sahabat, trima kasih atas kunjungannya :)
Cara Berkomentar untuk yang tidak memiliki blog:
1. Klik select profile --> pilih Name/URL
2. Isi nama kamu dan Kosongkan URL atau isi dengan alamat fb kamu
3. Klik Lanjutkan
4. Ketik komentar kamu,
5. Klik Publish

download kalender 2013 CDR

9 Artikel Terbaru